Kabar Kampus
Tim Menwa UTY, Juara Lomba Longmarch Nasional
Sangat membanggakan, Resimen Mahasiswa “Agni Yudha” Universitas Teknologi Yogyakarta kembali berprestasi. Kali ini, meraih juara II Lomba Longmarch kategori Resimen Mahasiswa dengan tema “Merah Putih” Tingkat Nasional, yang diselenggarakan Universitas Merdeka Madiun pada 6 Oktober 2018. Dalam gelaran yang diikuti 51 team MENWA Read more…









